Sabtu, 10 Januari 2009

emosi harus cerdas kecerdasan emosi




Renungan : (16:125)
Dan jika sekirannya kebenaran itu mengikuti hawa nafsu mereka, pastilah akan terjadi kehancuran di langit-langit dan dibumi serta segala isinya (23:71)

manusia kadang salah menyadari meyakini bahwa hidupnya akan selalu sesuai dengan apa yang dia inginkan.
Kecerdasan mengelola perasaan (feeling) dan luapan perasaan yang bersifat fluktuatif (mood). waspada dengan self talk. berikan pada diri kata-kata positif, mantapkan kekuatan niat.
kecakapan dalam mengelola perasaan, mengembangkan emphati, menanggulangi kondisi stress secara rasional, memotivasi diri, mengontrol dan serta berupaya memenuhi harapan orang lain.
mengetahui emosi yang sedang terjadi
menyadari bagaimana kondisi emosi akan mempengaruhi kinerja
memiliki waktu untuk mengevaluasi dan belajar dari pengalaman
terbuka terhadap umpan balik
berpikir jernih
dll

Tidak ada komentar:

teman